Pages

Sunday, July 28, 2019

Pengertian Tag pada HTML



Pengertian Tag dalam HTML
Sebagai sebuah bahasa markup, HTML membutuhkan cara untuk memberitahu web browser untuk apa fungsi sebuah text. Apakah text itu ditulis sebagai sebuah paragraf, list, atau sebagai link. Dalam HTML, tanda ini dikenal dengan istilah tag.

Menjalankan File HTML

Untuk memudahkan dalam mengakses file, sebaiknya buat sebuah folder “BelajarHTML” di Drive D. Folder ini akan kita jadikan tempat seluruh halaman HTML yang akan dibuat.

Selanjutnya, buka aplikasi Notepad++ , atau aplikasi text editor lainnya, lalu ketik text berikut ini:



Selamat Pagi Dunia, Hello World!

Notepad++



Memilih Aplikasi Editor HTML
Memilih sebuah aplikasi editor HTML tidaklah terlalu sulit. Aplikasi editor HTML digunakan untuk mempermudah kita membuat kode HTML. HTML sendiri pada dasarnya hanya text biasa yang ditulis dalam kode-kode khusus. Web Browser-lah yang akan menerjemahkan kode HTML ini menjadi sebuah tampilan halaman web.

Web Browser



Pengertian Web Browser
Web Browser (atau biasa disebut browser) adalah sebuah software aplikasi untuk menerima,  menampilkan, dan menerjemahkan informasi dari world wide web (wikipedia). Dan salah satu informasi itu dibuat dalam format HTML.

Pengertian HTML



HTML adalah singkatan dari Hypertext Markup Language. Disebut hypertext karena di dalam HTML sebuah text biasa dapat berfungsi lain, kita dapat membuatnya menjadi link yang dapat berpindah dari satu halaman ke halaman lainnya hanya dengan meng-klik text tersebut. Kemampuan text inilah yang dinamakan hypertext, walaupun pada implementasinya nanti tidak hanya text yang dapat dijadikan link.

HTML Dasar Untuk Pemula



HTML atau Hypertext Markup Language adalah dasar dari semua halaman web di internet. Jika anda ingin mempelajari cara membuat website, maka Tutorial Belajar HTML Dasar Untuk Pemula di duniailkom ini adalah langkah pertama anda.

Cara Menggunakan Fingerprint



Cara menggunakan fingerprint yang benar akan menghindari terjadinya kerusakan yang tidak perlu pada mesin absensi sidik jari. Lindungi mesin fingerprint atau Fingerprint Recognition Terminal (FRT) dari paparan sinar matahari langsung atau sinar kuat yang akan sangat mempengaruhi pendaftaran sidik jari dan dapat mengakibatkan kegagalan verifikasi.